Mengenal 5+1 Jenis Kamera Yang Umum Dipergunakan Saat Ini

Mengenal 5+1 Jenis Kamera Yang Umum Dipergunakan Saat Ini

Perkembangan dunia fotografi terkadang bisa sangat memusingkan bagi orang awam. Banyak sekali istilah yang semuanya terkesan canggih dan menjanjikan. Salah satu istilah yang paling membingungkan adalah tentang kategori kamera. Paling tidak ada 5 jenis kamera yang beredar yang beredar di pasaran dewasa ini. Ada yang …

Read more

Langkah Awal Menekuni Fotografi, Mengenali Kamera Yang Dipakai

Langkah Awal Menekuni Fotografi, Mengenali Kamera

Mengenali kamera yang akan dipakai! Itu saran saya terhadap siapapun yang ingin mulai menekuni fotografi. Pergunakan itu sebagai langkah awal dan paling pertama yang harus dilakukan. Dibandingkan dengan membaca berbagai teori fotografi, saya pikir mencoba mengenali kamera merupakan langkah awal terbaik dan lebih membawa manfaat …

Read more

Mana Yang Lebih Baik Canon, Fuji, atau Nikon? 10 Tips Membeli Kamera

Mana Yang Lebih Baik Canon, Fuji, atau Nikon 10 Tips Membeli Kamera

Tips membeli kamera – Apa yang harus dipertimbangkan sebelum membeli kamera? Merek? Harga? Kemampuan? Pertanyaan ini biasanya dilontarkan oleh mereka yang berniat membeli sebuah kamera baru. Biasanya mereka akan bingung untuk menemukan yang terbaik untuk dirinya. Bagaimana tidak bingung, ada belasan merek kamera, dari mulai …

Read more